Advertisement

Porda DIY 2019: Biliar Milik Kota Jogja

Jumali
Rabu, 16 Oktober 2019 - 23:17 WIB
Budi Cahyana
Porda DIY 2019: Biliar Milik Kota Jogja istimewa

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA - Kontingen Kota Jogja berhasil meraih juara umum cabang olahraga (cabor) biliar Pekan Olahraha Daerah (Porda) DIY 2019, Rabu (16/10/2019).

Dari 12 emas yang diperebutkan, Kota berhasil meraih enam emas, enam pera,  dan enam perunggu. Adapun Sleman berada di peringkat kedua dengan empat emas, tiga perak, dan 11 perunggu. Peringkat ketiga diraih Bantul dengan dua emas, dua perak dan tiga perunggu. Tempat keempat diraih oleh Gunungkidul dengan satu perak dan tiga perunggu. Kulonprogo di peringkat paling akhir dengan satu perunggu.

Advertisement

Enam emas yang diraih oleh Kota dipersembahkan oleh Agus Budiarto di nomor carrom 1 cussion dan carrom 3 cussion, double putra snooker 6 reds melalui Maryanto dan Agus Budiarto, 9 ball double putra lewat Aditya Pramuda dan R Aswin Ajie P, dan 8 ball single putra lewat Widi Harsoyo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Memasuki Usia 94 Tahun PSSI DIY Punya Beban Moral Memajukan Sepakbola

Sepakbola
| Sabtu, 20 April 2024, 12:27 WIB

Advertisement

alt

Kota Isfahan Bukan Hanya Pusat Nuklir Iran tetapi juga Situs Warisan Budaya Dunia

Wisata
| Jum'at, 19 April 2024, 20:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement