Advertisement
Indonesia Open 2022 : Empat Wakil Indonesia di Perempat Final

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Sebanyak empat wakil Indonesia akan tampil pada perempat final Indonesia Open 2022, di Istora Senayan, Jakata Jumat (17/6/2022).
Babak perempat final Indonesia Open 2022 akan dimulai pukul 13.00 WIB.
Advertisement
Empat wakil tersebut adalah Anthony Ginting, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, dan ganda putra Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan.
Ginting akan berhadapan dengan Viktor Axelsen. Ginting sebelumnya dikalahkan Axelsen di semifinal Indonesia Masters 2022 pekan lalu. Sementara Fajar/Rian akan menghadapi ganda putra China Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi.
Apriyani/Siti Fadia akan berhadapan dengan unggulan kedua asal Korea Selatan Lee Se Hee/Shin Seung Chan. Pramudya/Yeremia akan menantang unggulan kelima asal Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- SBY Optimistis Lavani Mampu Pertahankan Gelar Juara Proliga pada 2023
- Jelang IBL 2023, Pelatih Dewa United Tak Sabar Menanti Kehadiran Anthony Johnson dan Ramon Galloway
- Viktor Axelsen Jadi Atlet Bulu Tangkis Terkaya
- Alasan Dovizioso Ogah Coba WSBK Usai Pensiun
- Hadapi 2023, Fajar/Rian Siapkan Mental
Advertisement

PSS Sleman vs Madura United: Super Elang Jawa Bertekad Rebut Kemenangan
Advertisement

Destinasi Unik, Kuil Buddha Ini Dibangun dengan Jutaan Botol Bir
Advertisement
Berita Populer
Advertisement
Advertisement